Title:


Efektifitas Pendidikan Kesehatan terhadap Peningkatan Pengetahuan Wanita Usia Subur tentang Alat Kontrasepsi dalam Rahim di Desa Cilampunghilir Kecamatan Padakembang Kabupaten Tasikmalaya


Author:


Mail Sri Wahyuni(1*)
Mail Resyana Nurmalia(2)
Mail Wiwin Mintarsih(3)

(1) Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya, Indonesia
(2) Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya, Indonesia
(3) Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya, Indonesia
(*) Corresponding Author
10.32536/jrki.v1i1.5| Abstract views : 3682 | PDF views : 2282

Abstract


Metode Alat Kontrasepsi dalam Rahim (AKDR) memerlukan pendidikan kesehatan dan konseling yang baik karena merupakan salah satu jenis alat kontrasepsi yang membuat klien bergantung sepenuhnya pada petugas untuk pemasangan dan pencabutan. Tujian penelitian adalah untuk mengetahui efektifitas pendidikan kesehatan terhadap peningkatan pengetahuan pada wanita usia subur tentang alat kontrasepsi dalam rahim. Penelitian ini menggunakan metode quasy eksperiment dengan pendekatan one group pretest-postest. Populasi wanita usia subur yang ada di Desa Cilampunghilir. Pengambilan sampel menggunakan teknik stratifikasi random sampling sejumlah 30 orang. Analisis data menggunakan uji t-test. Hasil penelitian menunjukan adanya peningkatan pengetahuan sebelum dan setelah diberikan pendidikan kesehatan, dengan nilai t-hitung sebesar 4.202 dan r-value sebesar 0.000. Pendidikan kesehatan efektif dalam meningkatkan pengetahuan wanita usia subur tentang alat kontrasepsi dalam rahim (AKDR).


Keywords


Pendidikan kesehatan;Pengetahuan;Wanita usia subur;AKDR;

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.32536/jrki.v1i1.5

Article Metrics

Abstract view : 3682 times
PDF - 2282 times

Cited By

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Jurnal Riset Kebidanan Indonesia



Jurnal Riset Kebidanan Indonesia


Indexing by:

ipiii.png Jurnal Riset Kebidanan Indonesia Jurnal Riset Kebidanan Indonesia

Diterbitkan oleh:
AIPKEMA (Asosiasi Institusi Pendidikan Kebidanan Muhammadiyah-'Aisyiyah Indonesia)

Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta, Jl. Siliwangi (Ring Road Barat) No. 63, Nogotirto, Gamping, Sleman, Yogyakarta 55292.
Telp. (0274) 4469199; CP: 081236093816; Email: aipkemajrki@gmail.com; dewik.2011@gmail.com


Creative Commons License
This work (Jurnal Riset Kebidanan Indonesia) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.